Konfigurasi Domain untuk blogspot.com.
Cara kerja, pengunjung mengetikan www.namadomainanda.com, secara otomatis blogs anda akan tampil.
URL yang ditampilkan akan sesuai dengan nama domain anda, tidak lagi menampilkan http://yourblogs.blogspot.com
Konfigurasi ini hanya untuk blogs di blogspot.com, blogs yang ada di wordpress.com, multiply.com dll tidak bisa menggunakan konfigurasi ini. Gunakan Domain forward spt konfigurasi cara pertama.
Untuk langkah ini sebaiknya anda mengirimkan email terlebih dahulu untuk request pendambahan DNS server untuk domain anda di blogspot.
gunakan menu Contact
Dengan Subject email :www 14400 IN CNAME ghs.google.com.
www A 72.14.235.121
Ikuti langkah berikut stlh domain dikonfigurasikan di DNS server plasahosting.
1. Login terlebih dahulu ke blogspot.com
2. Klik pada pilihan Pengaturan (Settings)
3. Klik pada menu Publikasikan (Publishing)
4. Klik pada Berpindah ke : Domain Kustom (Switch to: custom Domain)
5. Klik pada Beralihlah ke pengaturan lanjut. (Switch to advanced settings)
6. Ketik Nama Domain anda lengkap dengan subdomain
contoh: www.namadomainanda.com
klik simpan pengaturan.
aktipkan Redirect namadomainanda.com to www.namadomainanda.com
klik lagi simpan pengaturan.
7. Selanjutnya ganti DNS dari domain anda dari menu Domain Manager ke :
ns1.plasahosting.com
ns2.plasahosting.com
ns3.plasahosting.com
ns4.plasahosting.com
Selesai sudah, tinggal anda request ke support plasahosting via email atau gunakan menu Contact untuk menambahkan Domain anda di DNS server kami.
No comments:
Post a Comment